Tips Merawat Kaos Polo Terbaik
Tidak diragukan lagi, kita semua menyukai kaos yang terbuat dari bahan cotton. Terutama kaos oblong/kaos kerah (polo shirt) favorit yang sudah sering dicuci, yang menjadi terasa lembut dan enak saat dipakai, seakan melekat dan menyatu dengan badan kita. Bahkan hal ini diyakini bisa membuat waktu tidur pun menjadi nyaman dan begitu santai. Tetapi berbeda dengan […]
Sep 07 2021